Rabu, 08 Maret 2017

Tata Kala Kegiatan Kelas 6 Tahun Pelajaran 2016-2017


Catatan:
Strategi Sukses US/M BD
  1. Untuk Orang Tua Siswa :
a)    Orang tua murid selalu memantau dan mengawasi belajar putra/i nya.
b)    Konsultasi dengan wali kelas jika ada masalah dengan putra/i nya.
c)    Mengkondisikan suasana tenang pada jam belajar ( 19.00 – 21.00 ).
d)    Mengurangi kegiatan keluarga yang melibatkan siswa kelas VI.
e)    Mengawasi putra/i nya saat berada di luar rumah.
f)     Membantu belajar putra/i nya dengan panduan materi dan soal Try Out.
  1. Untuk Siswa Kelas VI
a)    Hindari kegiatan yang tidak bermanfaat.
b)    Fokuskan belajar pada materi US/M BD.
c)    Perdalam materi-materi yang belum dikuasai.
d)    Buat catatan materi nomor yang sudah dikuasai dan yang belum dikuasai setelah mengikuti Try Out US/M BD.
e)    Tetapkan jadwal belajar secara rinci dan laksanakan sesuai jadwal.
f)     Tentukan target nilai US/M BD untuk memotivasi belajar.
  1. Pihak Sekolah
a)    Menyiapkan semua kebutuhan siswa dalam pelaksanaan dan pendalaman materi Try Out US/M BD.
b)    Melaporkan hasil Try Out kepada siswa secara berkala.
c)    Mengkondisikan suasana belajar di sekolah untuk siswa kelas VI.

  1. Jadwal kegiatan sewaktu-waktu dapat berubah.

Tidak ada komentar: